Candikuning (2/8). Mahasiswa KKN desa candikuning telah melaksanakan kegiatan mengajar yang merupakan salah satu dari proker yang direncanakan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap pada hari rabu, kamis dan jumat mulai dari pukul 07.30-09.00 wita.Â
KKN Mengajar merupakan proker dari mahasiswa KKN yang bertujuan untuk membantu siswa Sekolah Dasar (SD) untuk memperoleh ilmu tambahan sehingga menimbulkan semangat belajar walaupun adanya pembatasan waktu belajar tatap muka di sekolah bersama guru.
Kegiatan ini dapat membantu mahasiswa mengasah kembali semua hal yang telah dipelajari selama perkuliahan. Kegiatan ini juga membantu guru guru di sekolah dan menambah wawasan anak didik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H