Poin terakhir ini bisa menjadi pilihan kegiatan rekreasi di luar rumah bersama keluarga. Aktivitas seperti camping di alam terbuka, tanpa gadget, membuat api unggun, memasak dengan kayu dahan pohon kering, menghasilkan api menggunakan parafin merupakan ragam pengalaman baru yang mungkin tidak ia pelajari di sekolah. Pengalaman-pengalaman tersebut sekaligus menambah keterampilan survival skill anak apabila suatu saat tidak dapat mengakses energi listrik.Â
Sekian pemaparan ide kegiatan interaktif untuk orangtua dan anak.Â
Apakah kompasianer punya pengalaman atau ide lain? Silahkan berbagi di kolom komentar.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H