5. Hipotesis Avogadro
Hipotesis Avogadro adalah hukum yang menyatakan bahwa gas-gas yang memiliki volume yang sama, pada suhu dan tekanan yang sama, memiliki jumlah molekul yang sama pula.
Lorenzo Romano Amedo Caro Avogadro adalah seorang fisikawan yang berasal dari Italia yang mengemukakan hipotesis Avogadro pada tahun 1811.
Hukum ini berkaitan dengan hukum Gay-Lussac, karena dalam bunyinya terdapat pernyataan sebagai berikut "memiliki volume yang sama, pada suhu dan tekanan yang sama, memiliki jumlah molekul yang sama pula". Pernyataan tersebut berkaitan dengan hukum Gay-Lussac karena ada persamaan pernyataan, yaitu:Â
* volume yang sama = jumlah molekul yang sama
* Perbandingan volume yang sama = perbandingan jumlah molekul yang sama.
Cara percobaan yang dilakukan Avogadro
Sebelum lanjut pada penjelasan percobaan yang dilakukan Avogadro, perlu diingat bahwa hasil perbandingan yang terdapat di dalam hukum Gay-Lussac adalah volume gas hidrogen dengan volume gas klorida, dan volume gas hidrogen klorida adalah 1:1:2.Â
Berikut percobaan yang dilakukan oleh avogadro:
1. Masukkan volume dari hasil perbandingan volume gas hidrogen klorida.