Mohon tunggu...
Muhammad Fadhli
Muhammad Fadhli Mohon Tunggu... Jurnalis - Pengamat Musik
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Pengamat musik

Selanjutnya

Tutup

Nature

Bea Serendy Ajak Generasi Muda Peduli Pantai di Momen Peringatan Hari Sumpah Pemuda

28 Oktober 2020   17:26 Diperbarui: 28 Oktober 2020   17:31 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bea Serendy makan bersama generasimuda Dukuh Putat, usai bersihkan Pantai Krokoh, Yoyakarta. (Dok. Pribadi)

Lebih lanjut Bea Serendy mengatakan, "Bumi tidak akan terawat apabila kita tidak merawatnya. Sama seperti diri kita sendiri, tidak akan terawat jika tidak ada yang merawat kita. Kita merawat karena kita mencintai. Kita pun dirawat karena kita dicintai. Mungkin sekarang kita tidak bisa merasakannya, tetapi di dunia ini ada banyak sekali orang yang mencintai kita. Cara orang menunjukkan cinta mereka bisa berbeda, tetapi maksud mereka sama, yaitu mereka hanya ingin yang terbaik untuk kita."

Bea Serendy, Penyanyi lagu U Give Me Love. (Dok. Pribadi)
Bea Serendy, Penyanyi lagu U Give Me Love. (Dok. Pribadi)
"Harapanku di momen peringatan Hari Sumpah Pemuda ini, semoga generasimuda Indonesia saat ini dan masa yang akan datang selalu mencintai bumi, mencintai orang-orang di sekitar, dan juga mencintai diri sendiri. Meskipun mencintai itu tidak mudah, karena banyak pengorbanan dan perjuangan yang harus kita berikan untuk sebuah cinta. Namun, sesusah-susahnya cinta, kita tidak dapat hidup tanpa cinta. Salah satu cara menunjukan cinta adalah dengan berterimakasih. Jika sulit untuk mengatakan cinta, berterimakasihlah kepada mereka, orang-orang yang mengasihimu," kata Bea Serendy.

(Dilaporkan oleh Muhammad Fadhli)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun