Mohon tunggu...
Sekedar Oret Oret
Sekedar Oret Oret Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Brainstorming.. imagination.. ideas.. discussion.. then get it done! Working as content editor at http://indogroupon.com

Selanjutnya

Tutup

Politik

Lelang Menteri.. Partai Mana yang Berani?

23 April 2014   05:38 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:19 183
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Seandainya saja menjadi kenyataan...

Panggung kampanye pilpres 2014 di Indonesia mulai hingar bingar dengan slogan dan pemaparan visi misi pasangan capres-cawapres yang sengit bertarung. Tiba tiba saja secara mengejutkan salah satu capres menggulirkan ide baru yang tak biasanya.

Membuka pendaftaran "Lelang Jabatan Menteri" bagi siapa saja yang ingin menjadi anggota kabinet jika dirinya nanti terpilih menjadi presiden.

Lelang pun disambut hangat oleh berbagai kalangan, mulai dari CEO perusahaan, profesional, tokoh nasional, politisi berbagai partai sampai purnawirawan TNI berlomba lomba mendaftarkan diri meskipun persyaratan mengikuti lelang jabatan ini cukup berat.

Partai pengusung sang capres lalu membentuk tim penilai untuk merumuskan kriteria penilaian secara ketat berdasarkan bidang keahlian masing masing. Adapun persyaratan umum bagi para peserta lelang sebagai berikut:

- Menyediakan waktu untuk bekerja 24 jam sehari 7 hari seminggu demi kepentingan bangsa dan negara.

- Mengajukan proposal mengenai konsep, target yang akan dicapai, aksi yang dilakukan, progress report secara lengkap dan terperinci.

- Setelah pilpres akan menjalani fit dan proper tes terbuka yang diliput oleh media massa.

- Kreatif mencari sumber pendanaan diluar APBN dengan prinsip terang benderang, transparan, akuntable dan zero corruption.

- Siap diganti kapan saja jika dinilai gagal mencapai target yang dijanjikan.

Semua menteri harus fokus dan bekerja untuk mencapai target pemerintah yang utama 5 tahun ke depan yaitu:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun