Mohon tunggu...
sekar ragil pangesti
sekar ragil pangesti Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi. Saat ini tengah mengikuti program magang sebagai Content Writer di fitacademy.id by Fitinline, sebuah platform pembelajaran dan pelatihan berbasis microlearning.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

13 Poin Penting yang Harus Kamu Lakukan agar Lulus UTBK SNBT!

22 Mei 2023   00:07 Diperbarui: 22 Mei 2023   00:30 728
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Review kembali materi soal UTBK SNBT. Sumber: pexels.com

Penuhi asupan nutrisi sebelum ujian. Sumber: pexels.com
Penuhi asupan nutrisi sebelum ujian. Sumber: pexels.com

Hal lainnya yang tidak kalah penting adalah memastikan asupan nutrisi terpenuhi sebelum melakukan ujian. Asupan nutrisi yang tepat dalam tubuh akan meningkatkan imunitas dan perkembangan otak. Lalu, bagaimana agar asupan nutrisi kita terpenuhi?

Kamu bisa mulai dengan mengonsumsi makanan berkalsium seperti susu, keju, dan yoghurt. Kemudian asupan protein, vitamin A, B, C, D hingga E, omega-3, serta menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan minum setidaknya 2 liter air putih sehari. 

8. Hindari stres berlebih

Hindari stres yang berlebihan. Sumber: pexels.com
Hindari stres yang berlebihan. Sumber: pexels.com

Kamu pasti pernah merasa kesal ketika sulit sekali untuk memahami suatu materi. Perasaan tersebut kemudian berdampak pada fokus yang terpecah dan kemungkinan untuk timbulnya stres juga semakin meningkat. Oleh sebab itu, jangan terlalu keras pada diri sendiri dan belajar secukupnya. Apabila sudah mulai sulit untuk fokus, kemungkinan otak dan fisik kamu butuh istirahat. 

Untuk menghindari stres, kamu harus memperhatikan beberapa hal seperti rutin berolahraga, tidur yang cukup, konsumsi makanan bergizi, dan ceritakan masalahmu pada orang terdekat. 

Itu dia poin penting sebelum melaksanakan ujian UTBK SNBT, tahap terakhir yang wajib kamu lakukan adalah mengerjakan ujian dengan jujur dan sungguh-sungguh. Jangan mudah terdistraksi dan fokus saja pada soal yang ada dihadapanmu. Jika mengalami kendala, jangan sungkan untuk meminta bantuan kepada panitia penyelenggara. Apabila sudah selesai mengerjakan tes, duduk dengan tenang dan jangan melihat layar komputer peserta lain walaupun itu tidak disengaja. Karena pada dasarnya, panitia penyelenggara yang ada di ruangan mengawasi kamu dengan seksama. 

Tidak berhenti sampai pelaksanaan ujian saja, terdapat beberapa hal yang harus kamu lakukan setelah ujian UTBK SNBT telah selesai. Selain berdoa dan berharap hasil yang terbaik, lakukanlah hal-hal berikut ini:

9. Hindari overthinking

Hindari pikiran yang dapat membuatmu overthingking. Sumber: pexels.com
Hindari pikiran yang dapat membuatmu overthingking. Sumber: pexels.com

“Tadi ada soal yang terlewat ngga ya?”

“Jangan-jangan ada jawaban yang salah aku klik”

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun