PAGI dalam selimut menggigil aku duduk di kursi tua
sambil menghangatkan tubuh dengkil ini kuseruput secangkir kopi pagi
agar pagi tidak begitu saja menghempaskan segala kenanganku bersama
Di sini di pagi ini aku mencoba memanjakan diri
kuambil Seno Gumira Ajidarma dari balik perpustakaan yang merana
kuambil lalu kubaca ternyata di sana terserak masa lalu
Asyik aku menelusuri masa lalu tak sadar telah membawaku
pada kehidupan yang masih tersisa kujalankan di bumi ini
pagi dan senja akhirnya mengantarkanku pada dunia aksara dunia
19102016
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI