Furnitur didalam game ini sangat banyak jadi tidak usah bingung akan keterbatasan furnitur. Setiap level rumah kalian akan membuaka furnitur baru. Sebagai contoh rumah yang tadinya masih kayu ketika sudah sampai di level tertentu player dapat membuat dinding dari beton dan batu.
5. Cuaca
Undawn menyertakan perubahan cuaca dinamis yang dapat mempengaruhi permainan. Pemain harus menghadapi badai, kabut, dan berbagai kondisi ekstrem lainnya, yang dapat mempengaruhi visibilitas dan strategi dalam pertempuran.Â
6. Kondisi Player
Karena game ini bergenre survival tentu di game ini terdapat kondisi player. Di game ini terdapat kondisi perut, kondisi kesehatan, kondisi moral, kondisi hidrasi, kondisi fit atau tidak, dan masih banyak lagi.
B. Pengembangan dan Komunitas
Garena Undawn secara teratur mendapatkan pembaruan dan peningkatan dari tim pengembangnya, termasuk tambahan konten dan fitur baru untuk menjaga kesegaran permainan. Komunitas pemain yang aktif juga berperan penting dalam memberikan umpan balik kepada pengembang dan membantu dalam pengembangan permainan.
C kesimpulan
Gareba undawn adalah survival action yang menarik untuk dimainkan . karena menggabungkan elemen survival, mmo, dan action. Map di game ini juga luas jadi player dapat mengkesplor tempat lebih banyak. Game ini sangat recommended
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H