Mohon tunggu...
Politik

Memperdebatkan Program

28 Maret 2017   08:58 Diperbarui: 28 Maret 2017   17:00 568
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

MEMPERDEBATKAN PROGRAM

Debat Putaran II antarcagub Basuki Cahaya Purnama dan Anies Baswedan yang dipandu Mata Nazwa di Studio Metro TV Jakarta (27/3) menarik untuk kita simak . Bagaimana tidak ?

Dalam perdebatan ini, penampilan cagup Basuki Cahaya Purnama ternyata lebih santun daripada penampilan cagub Anies Baswedan yang cenderung ambisisius, emosional, dan ternyata “vulgar”. Dalam hal kualitas program, gagasan Basuki jelas lebih bermutu dan konkret ketimbang kualitas program OK OCE Cagub Anies Baswedan tak kredibel, karena program OK OCE sudah lama dipraktekkan masyarakat di DKI Jakarta .

Dalam mempertahankan pendapat, Basuki Cahaya Purnama menawarkan program “action oriented” ketimbang program OK OCE Anies-Sandiaga yang dijadikan slogan atau janji, hanya untuk mengantongi suara pemilih sebanyak-banyaknya.

Tentang program Cagub Basuki sudah terbukti dengan banyaknya perubahan di DKI Jakarta, sedangkan program Anies baru memberi janji, bukannya bukti. Program Cagub Anies Baswedan lebih banyak retorika dan tak ada hal baru.

Dalam perdebatan pilgub ini, Anies terkesan sangat yakin bahwa dirinya akan terpilih jadi gubernur yang baru pada 19 April nanti, berdasarkan sentimen keagamaan yang diharapkannya akan memilih dia. Sekalipun dirinya emosional, sombong dan kasar daripada Basuki ;

Singkatnya, Pilkada DKI Jakarta Putaran kedua tinggal kurang 3 minggu lagi. Kita pemilih diharapkan rasional dan cerdas memilih mana cagub-cawagub yang mengusung perubahan. Kita butuh pemimpin perubahan. Masa kini adalah hasil dari masa lampau dan masa depan adalah hasil dari masa kini.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun