Selama kegiatan berlangsung, ibu – ibu pengajian memperhatikan dengan serius baik saat pemberian materi maupun selama praktek ekoenzim berlangsung. Di akhir acara ibu – ibu pengajian juga aktif bertanya seputar ekoenzim. Diharapkan dengan adanya pembuatan ekoenzim ini dapat membantu ibu - ibu rumah tangga dalam melakukan pengolahan sampah dapurnya sendiri serta dapat meminimalkan sampah organik di lingkungan sekitar.
Penulis : Sausan Maharani (Mahasiswa S1 Biologi Universitas Andalas)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!