Mohon tunggu...
Lingua Creativa
Lingua Creativa Mohon Tunggu... Konsultan - "Mumpung Masih Muda, Perbanyak Karya dan Pengalaman!"

Lingua Creativa merupakan wadah untuk anak muda Indonesia dalam mengasah dan mengembangkan soft skills.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Akar Ilalang

3 Mei 2014   15:44 Diperbarui: 23 Juni 2015   22:55 22
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Akar Ilalang

Akar ilalang tumbuh di tepi sungai

Kini membusuk

Tak tahu siapa yang merusaknya

Tak ada yang mau menanamnya lagi

Padahal kita tahu itu semua titipan ilahi

Potong sedikit akar itu kan mengobati masuk angin

kalo kita konsumsi

Dunia ini bukan milikmu

Tak pantas kau rakus

Habiskan tenaga untuk kembungkan perutmu sendiri

Kau senang

Kau bisa

Kau bangga, dengan segala tipuanmu

bagi kami kau lebih busuk dari akar ilalang yang membusuk

Alangkah indahnya padang ilalang

Yang setiap sesuatu yang hidup dapat hidup

Bermain-main terbang bebas

Membawa bekal yang cukup

Aku mau tak ada satu pun tikus

yang menggrogoti ujung akar ilalang

Karya: Satria Wijaya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun