Mohon tunggu...
Satria Adhika Nur Ilham
Satria Adhika Nur Ilham Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Nominasi Best in Spesific Interest Kompasiana Awards 2022 dan 2023 | Movie Enthusiast of KOMiK 2022

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

"Navillera", Perjuangan Anak Muda dan Kakek dalam Meraih Impian Menjadi Penari Balet

7 April 2021   08:39 Diperbarui: 7 April 2021   22:39 1588
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Latar tempat di dalam drama ini juga menyorot studio balet, tempat di mana orang-orang latihan menari balet. 

Drama ini sukses menggambarkan profesi penari balet yang selama ini jarang diminati oleh orang-orang.

Bisa dibilang drama ini cocok untuk kamu yang mungkin ingin menjadi penari balet atau penasaran dengan profesi penari balet. 

Selama ini, kebanyakan serial atau drama hanya menyorot perempuan yang bermain balet. Nyatanya, laki-laki juga bisa bermain balet.

3. Konflik Keluarga yang Relate

Deok-Chul (Sumber : TvN)
Deok-Chul (Sumber : TvN)
Drama ini juga menghadirkan konflik keluarga di mana Deok-Chul, pria berusia 70 tahun yang ingin menjadi balerina ditentang oleh anak-anaknya. Begitu pula dengan Chae-Rok yang memiliki hubungan yang renggang dengan ayahnya. 

4. Diperankan oleh Song Kang dan Park In Hwan

Song Kang dan Park In Hwan, sumber : netflix.com
Song Kang dan Park In Hwan, sumber : netflix.com

Siapa yang tak kenal dengan aktor Korea Selatan yang satu ini? Ya! Song-Kang. 

Ia pernah bermain dalam drama Sweet Home, Love Alarm 1, dan Love Alarm 2. Di dalam drama ini, penonton akan melihat aktingnya yang berbeda dan semakin berkembang. 

Dilansir hot.detik.com, berperan sebagai ballerino membuat Song Kang dan Park In Hwan harus mempelajari setiap gerakan tarian balet demi mendalami karakternya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun