Mohon tunggu...
Satria Adhika Nur Ilham
Satria Adhika Nur Ilham Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Nominasi Best in Spesific Interest Kompasiana Awards 2022 dan 2023 | Movie Enthusiast of KOMiK 2022

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

"Yes Day", Ketika Kamu Dibolehkan Melakukan Apa Saja dalam Satu Hari

21 Maret 2021   07:41 Diperbarui: 21 Maret 2021   15:49 1271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Keluarga Allison dan Carlos di film "Yes Day", sumber : Netflix.com

Film ini membuktikan bahwa terkadang, kita butuh hari dimana kita menghabiskan waktu dengan keluarga, agar tak terjadi keretakan dan kesalahpahaman. 

Anak-anak sebenarnya hanya butuh teman, dan ketika orang-tua bisa menjadi teman yang asyik bagi anak, maka niscaya keluarga juga akan lebih harmonis dan menyenangkan.

Setiap orangtua punya cara mendidik tersendiri. Namun di balik apapun cara mendidik mereka, tujuannya tetap sama. Mereka hanya ingin menjadi orangtua yang baik yang bisa mendidik dan melindungi anak mereka dari bahaya yang ada di luar. Keluarga adalah pelindung sekaligus pondasi utama dalam membangun karakter anak.

Itulah ulasan saya mengenai film "Yes Day". Apa kamu juga ingin mencoba melakukan "Yes Day" dengan keluargamu?

Overall, film ini sangat direkomendasikan untuk ditonton bersama keluarga. Dengan temanya yang unik serta jajaran cast-nya yang mendukung, film ini menjadi salah satu film keluarga yang wajib ditonton di tahun 2021.

Film ini bisa kalian saksikan melalui Netflix. Dengan durasi 1 jam 26 Menit, rasanya film ini akan cocok jika ditonton malam hari bersama keluarga.

Untuk kamu yang ingin menonton film yang ringan, seru, dan menghibur, wajib deh nonton film ini!

Rating Pribadi : 8.5/10

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun