Mohon tunggu...
SATELIT AKTIF
SATELIT AKTIF Mohon Tunggu... Jurnalis - PENGAMAT

Mengamati, mengamalkan pengetahuan

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Atasi Bau Mulut, Bisa Dengan Beberapa Cara Ini

28 Juli 2023   08:25 Diperbarui: 28 Juli 2023   08:27 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Milik Pribadi Ilustrasi

Bau mulut merupakan bau khas yang keluar dari mulut seorang dan itu merupakan suatu yang alami dimana mulut ialah tempat memproses makanan sebelum di cerna tubuh dan sering menyisakan zat sisa, kendati demikian bau pada mulut justru dapat mengurangi kepercayaan diri saat berbicara, atasi Bau Mulut dengan beberapa cara dibawah.

1. Mencampurkan jeruk limau pada makanan.

Ini berguna untuk menetralisir berbagai kemungkinan bau pada makanan ketika menghasilkan zat sisa waktu pada saat di gigit oleh gigi.

2. Konsumsi Permen Wangi

Mengkonsumsi permen berbagai rasa dan aroma dapat meminimalisir bau mulut dan beberapa permen yang ada produknya di toko memang dikhususkan untuk mengatasi hal demikian.

3. Gosok gigi teratur

Gosok gigi pagi sebelum beraktivutas dan malam sebelum tidur nyatanya mampu meminimalisir kerusakan gigi akibat banyak memproses makanan dan berdampak baik juga bagi menghilangkan bau mulut.

4. Rajin berkumur

Rajin berkumur juga sama lebih baik karena memastikan mulut selalu bersih dari bakteri.

5. Hindari minum alkohol

Alkohol sejatinya merusak gigi apabila sering dikonsumsi, mengkonsumsi alkohol dapat membuat gigi berlubang dan awal penyebab terjadinya bau mulut.

Nah itu tadi hal yang dapat mencegah terjadinya bau mulut, hal diatas juga sangat mudah untuk dilakukan, serta cukup efektif.

Demikian semoga bermanfaat, salam sejahtera bagi kita semua, semoga senantiasa eksis dalam menjalankan aktivitas kesehariannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun