Mohon tunggu...
SATELIT AKTIF
SATELIT AKTIF Mohon Tunggu... Jurnalis - PENGAMAT

Mengamati, mengamalkan pengetahuan

Selanjutnya

Tutup

Nature

Cuaca Dingin, Ternyata Ini Penyebabnya

19 Juli 2023   22:20 Diperbarui: 19 Juli 2023   22:49 210
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Cuaca dingin akhir - akhir ini menimbulkan banyak pertanyaan dikalangan warganet apa penyebabnya, simak ulasan dibawah ini.

Fenomena yang terjadi ini terkait udara dingin menurut BMKG, sebenarnya adalah fenomena alami yang umum terjadi di bulan-bulan puncak musim kemarau antara Juli sampai dengan September.

Wilayah Pulau Jawa hingga NTT berada di musim kemarau, periode itu ditandai pergerakan angin dari arah timur tenggara yang asalnha dari Benua Australia.

Kemudian pada bulan Juli, wilayah di Australia berada didalam periode musim dingin, pola tekanan udara yang relatif sangat tinggi di Australia berdampak pada pergerakan masa angin dari Australia menuju Indonesia hal ini dikenal dengan istilah Monsoon Dingin Australia yang bertiup menuju wilayah kita jawa dan NTT melewati perairan Samudra Indonesia yang memiliki suhu permukaan laut juga relatif lebih dingin, hingga berakibat pada suhu di beberapa wilayah di kita terutama bagian selatan khatulistiwa (Jawa, Bali, serta Nusa Tenggara).

Demikian semoga bermanfaat, salam sejahtera untuk kita semua.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun