Fakta : Mengkonsumsi Teh Hangat Buat Rilek.
Teh hangat merupakan salah satu minuman yang banyak digemari oleh orang, aroma teh yang khas mampu membuat orang lebih rilek.
Teh hangat sebagai teman camilan, sebagai minuman yang dihidangkan tatkala sudah mengkonsumsi makanan yang pedas lebih cocok dinikmati.
Penyajianya aneka ragam dari mulai warteg, restoran, sampai dengan pedagang angkringan kerap menyajikanya.
Warna dari teh sendiri sebetulnya merah kecoklatan ini karena proses pembuatan daun teh yang dikeringkan dan mwmberi efek warna pada air.
Banyaknya penggemar teh membuat banyak produksinya khususnya di indonesia, daun teh juga berasal dari berbagai wilayah, hingga ketersediaanyapun melimpah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H