Berikut ini merupakan penjelasan dari setiap perintah
- Perintah INSERT INTO digunakan untuk menambahkan data baru ke tabel.
- Perintah SELECT digunakan untuk memilih data dari tabel.
- Query SQL ini menggunakan SELECT untuk memilih data dari nilai-nilai konstan, bukan dari tabel yang sudah ada.
- Query SQL ini menggunakan fungsi GETDATE() untuk mendapatkan tanggal dan waktu saat ini.
- Berikut adalah penjelasan kolom-kolom yang ditambahkan ke tabel #tmpProdukDetail_TM oleh query SQL di atas:
- NamaProduk: Nama produk
- StokBarang: Jumlah stok barang
- TanggalExpired: Tanggal kadaluarsa produk
- Harga: Harga produk
- TanggalInput: Tanggal input data
Pesan "1 row affected"Â di SQL Management Studio berarti bahwa perintah SQL yang dijalankan telah berhasil mengubah 1 baris data di database.
3. Setelah semua data sudah diinput, kemudian buatlah perintah berikut ini (bisa dilihat di dokpri 18)
 Â
select * from #tmpProdukDetail_TM
Query SQL SELECT * FROM #tmpProdukDetail_TM adalah perintah untuk mengambil semua data dari tabel sementara bernama #tmpProdukDetail_TM. Query ini menggunakan perintah SELECT untuk memilih semua kolom dari tabel #tmpProdukDetail_TM. Dari Dokpri 18 dapat dilihat bahwa terdapat 10 jenis produk yang dijual Lancar Jaya. Jenis produk tersebut ada lotion, beras, gula, minyak, pasta gigi, diapers anak.