Mohon tunggu...
Saris D Pamungki
Saris D Pamungki Mohon Tunggu... Wiraswasta - Menulis Dan Merekam Lewat Visual

Beda Tapi Tak Sama dan sendiri nyali teruji, dua kata buat penyulut semangat diri

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Menaruh Mata di Kedua Telinga

22 Januari 2019   02:16 Diperbarui: 22 Januari 2019   02:31 89
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

(aku menyimpulkan demikian)

"Luar biasa", seketika terucap dari mulutku, begitu damainya perjalanan hidupmu meraih label "Hijrah" kekinian. Tak banyak yang mengetahui, bagaimana cerita yang sebenarnya. Dan aku sendiri baru membacanya tadi siang lewat sepiring informasi yang tersaji. 

Setelah sebelumnya, jatuh bangun menata pondasi kehidupan, baik rutinitas sebagai "vokalis band" maupun kepala keluarga bagi istri dan anakmu. Ternyata, kegagalan demi kegagalan telah menjadi pemantik agar kau berhaluan baik.

Aku yakin, kebulatan tekad yang kau tempuh itu murni menjadi titik balik meneguhkan nilai manusia yang memang tak punya apa-apa di dunia ini. Tahukah, disaat membaca beberapa paragraf (tentangmu) yang tertuang dalam bilik headline sebuah portal berita online siang tadi? sampai merinding kumerasa tak percaya, namun jika sudah diberi petunjukNya, sebagai manusia mau gimana lagi, bersyukur tentunya. 

Jalan "Hijrah" yang kau tempuh, telah mampu membangunkan rasa iri-ku. Hijrah yang sebenarnya, berserah diri, menggantungkan apa-apa hanya ke Allah, termasuk hal kebutuhan anak istri sehari-hari, kau berkeyakinan Tuhan yang urusi.

"Jangan pernah berhenti berproses kawan, Stylemu Hari ini, telah menuntun fans termasuk aku, untuk mengikutimu", 

.............

seuntai kata hati untukmu kang Yukie (PasBand).

dari Passer Caruban, Jatim, 22/1

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun