"Bukan di Solo Square yah, di Transmart."
Ayah tak mau kalah, "Di Solo Square ya, transmart waktu itu belum ada."
Ibu pun tak mau kalah, "Transmart dulu sudah ada yah. Ayah aja yang pelupa."
Ayah pun ngotot, "Eh, ayah itu bukan pelupa ya. Ayah ingat betul di Solo Square."
Ibu, "Ya udah lah terserah ayah, dibenerin malah ngeyel."
Ayah, "ibu yang ngeyel."
"Ayah."
"Ibu."
Ayah."
"Ibu."
Akhirnya tak ada yang mau mengalah dan kondisi pun jadi tidak nyaman. Anak pun ikutan pusing dengan kedua orangtuanya yang tidak mau ngalah. Padahal bukan perkara tempat yang menjadi tema pembahasan saat itu, tetapi nostalgia bertemu ibu yang ingin ayah ceritakan.
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!