Mohon tunggu...
Sapa.news
Sapa.news Mohon Tunggu... Penulis - Yayasan Sahabat Aktivis Pendidikan Anak Indonesia (SAPA INDONESIA)

- SAPA INDONESIA, Sahabat Aktivis Pendidikan Anak Indonesia (SAPA Indonesia), berupaya meningkatkan taraf hidup dalam bidang pelayanan social, pendidikan dan latihan. - Saat ini kegiatan sudah berjalan 6 enam tahun tepat di tanggal 10 mei tahun 2014 di Desa Sukaraksa, Kecamatan Cigudeg, kabupaten Bogor Barat. - Kegiatan konkret SAPA INDONESIA Membuka program PAUD gratis,PKBM, Pelatihan Jahit, kelompok tani dan sapa yatim,Piatu,Jompo dan anak Dhuafa. - Tujuan didirikan program, didirikan program tersebut atas Kurangya Kesadaran akan pentingnya pendidikan menjadi penyebab kemiskinan, persoalan ini mengakibatkan banyaknya pengangguran, anak putus sekolah, banyak pekerja anak,eksploitasi anak,pernikahan usia anak, dan tak jarang anak-anak yang tak mendapat haknya atas pendidikan rentan terbawa arus pergaulan bebas.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Deni Akbar, Driver Ojek Online Aktivis Pejuang Pendidikan Anak-anak Yatim, Piatu, dan Dhuafa di Tiga Provinsi

31 Desember 2020   20:56 Diperbarui: 31 Desember 2020   21:06 313
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

PAUD SAPA PRESTASI adalah Rumah BELAJAR MASYARAKAT yang sudah dijalankan oleh Deni Akbar dan sahabat aktivis pendidikan lainnya sejak tahun 2014 diharapkan bisa di kembangkan lagi untuk mendapatkan hasil yang lebih baik. Rumah belajar yang kami lakukan selama ini adalah tempat belajar multi fungsi yang pemakaian tempatnya menggunakan rumah warga  dan sampai saat ini sulit mendapatkan akses pendidikan yang layak bagi anak-anak disekitarnya. 

Deni Akbar saat mengajar anak-anak (Dokpri)
Deni Akbar saat mengajar anak-anak (Dokpri)

Isi dari rumah belajar ini adalah sarana belajar untuk anak-anak PAUD,kelas inspiasi dan pemberdayaaan masyarakat (Forum Warga). sebuah tempat yang menjadi sarana yang representative untuk membaca dan mengembangkan ilmu, pengetahuan dan keterampilan sebagai modal untuk membangun kehidupan yang layak, dirindukan dan diimpikan setiap saat oleh masyarakat Indonesia. Di bangunnya RUMAH BELAJAR MASYARAKAT diharapkan bisa mendorong lahir dan tumbuhnya generasi yang tangguh, cerdas, bertakwa, berbudaya unggul dalam membangun lingkungan yang maju dan berkembang baik.

Bantuan perlengkapan sekolah untuk anak binaan (Dokpri)
Bantuan perlengkapan sekolah untuk anak binaan (Dokpri)

TUJUAN :

1.     Memfasilitasi pengembangan kualitas pendidikan anak bangsa dengan menyediakan buku- buku dan perlengkapan keterampilan lainnya.

2.     Terwujudnya masyarakat yang berperan aktif dalam pengembangan ilmu pengetahuan, keterampilan dan budaya unggul.

3.     Terbangunnya masyarakat yang mampu membangun semangat menggali, memperdalam dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan budaya

4.     Terbangunnya masyarakat yang tangguh, produktif dan unggul dalam segala bidang untuk mengisi perkembangan peradaban jaman.

5.     Membantu program pemerintah dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui pemberantasan buta huruf

saat memberikan motivasi pada anak-anak binaan di Banten (Dokpri)
saat memberikan motivasi pada anak-anak binaan di Banten (Dokpri)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun