Sejak dua bersaudara tersebut menggunakan sepatu Adidas Originals Superstar, e-commerce yang tersebar di 7 negara itu mengaku mengalami peningkatan traffic dan revenue. Makannya jangan heran jika dimana-mana, khususnya di ibukota terlihat remaja-remaja menggunakan pakaian kasual dengan alas kaki sepatu Adidas Originals Superstar supayahits seperti Kylie dan Kendall Jenner.
5. Kerudung Tanah Abang yang Dipakai Michelle Obama

Setelah dikonfirmasi, para penjual kerudung Tanah Abang membenarkan bahwa kerudung dengan model yang sama langsung diserbu oleh para wanita mulai dari remaja hingga ibu-ibu. Kalau biasanya mereka hanya mampu menjual sekitar 11 kodi perhari, sejak digunakan oleh Michelle Obama omset penjualan meningkat hingga berkali-kali lipat. Dengan harga 25 sampai 35 ribu mereka dapat bergaya menggunakan kerudungala Michelle Obama.
Itulah beberapa produk dengan harga terjangkau yang naik daun setelah digunakan para publik figur. Jadi kamu ingin menciptakan fashion kamu sendiri atau menjadi pengikut fashion yang digunakan oleh idolamu?
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI