Mohon tunggu...
Reno Dwiheryana
Reno Dwiheryana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Blogger/Content Creator

walau orang digaji gede sekalipun, kalau mentalnya serakah, bakalan korupsi juga.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Mencari Kambing Hitam Pasca Listrik Padam

6 Agustus 2019   12:38 Diperbarui: 6 Agustus 2019   12:50 112
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemadaman listrik (republika)

Upaya pemulihan (restorasi) pun terlihat sangat lamban, beberapa lokasi masih mengalami pemadaman listrik, jaringan komunikasi (khususnya data) belum berfungsi secara optimal, dan lain sebagainya dimana hal ini menjadi pekerjaan rumah yang perlu diselesaikan ke depan. 

Mungkin saja peristiwa blackout ini menjadi pertanda bahwa negeri ini harus mulai memikirkan alternatif sumber daya listrik dari sumber energi terbarukan sebagai solusi. Sumber energi ramah lingkungan yang mampu memfasilitasi sebuah negara agar dapat berfungsi utuh berikut menunjang elemen hidup rakyatnya. 

Demikian artikel Penulis, mohon maaf bilamana ada dikarenakan kekurangan milik Penulis pribadi. Terima kasih.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun