Mohon tunggu...
Sandra Suryadana
Sandra Suryadana Mohon Tunggu... Dokter - 30 tahun lebih menjadi perempuan Indonesia

Memimpikan Indonesia yang aman bagi perempuan dan anak-anak. More of me: https://sandrasuryadana.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Uniknya Kehidupan Anak Papua

24 Januari 2018   11:27 Diperbarui: 24 Januari 2018   11:47 996
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya pernah melihat sendiri seorang ibu mencangkul tanah saat beliau sedang hamil tua sambil menggendong anak bayi di punggungnya. Saya pernah diajak ngobrol oleh seorang bapak sambil dia memikul batang pohon di pundaknya. Saya sampai merasa tidak nyaman ngobrol dengan beliau karena melihat beban di pundaknya, tetapi beliau santai saja.

Suasana kehidupan di pedalaman Papua sangat berbeda dengan di kota besar apalagi di Jawa. Saat saya bekerja di sana saya merasa seperti masuk ke mesin waktu kembali ke 30 tahun di masa lalu di mana belum ada priviledges seperti yang saya dapatkan di kota, saya bahkan harus menulis surat untuk berkomunikasi dengan sejawat saya di kota karena tidak ada sinyal di hutan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun