Mohon tunggu...
Samuel Manullang
Samuel Manullang Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

saya adalah seorang pemain saxophone dan keyboard

Selanjutnya

Tutup

Seni

SAXOPHONE ~ Alat Tiup Penenang Suasana

24 November 2022   11:57 Diperbarui: 24 November 2022   12:04 1119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Seni. Sumber ilustrasi: Unsplash

3. Membagi jenis latihan

Membagi jenis latihan atau hal apa yang ingin dilatih juga membantu kita untuk bisa memaksimalkan latihan bemain saxophone kita. Kita dapat membagi waktu latihan kita kedalam beberapa sesi, contohnya  1 jam pertama kita berlatih long not dan fingering tangga nada, lalu di jam selanjutnya kita dapat berlatih scale - scale, jam selanjutnya kita berlatih membaca partitur not balok dan terakhir bisa kita selesaikan dengan refleksi bermain lagu, atau mendengarkan pemain - pemain saxophone.

Atau pembagian jenis latihan yang kedua, kita bisa membagi jenis latihan nya perhari. Misalkan hari pertama digunakan untuk  berlatih long not dan fingering tangga nada, hari ke dua dapat digunakan untuk  berlatih scale - scale, hari ke tiga dapat kita gunakan untuk berlatih membaca partitur not balok atau berlatih lagu. Begitu seterusnya untuk hari - hari selanjutnya. Dan setiap akhir latihan kita bisa merfleksikan diri kita dengan menonton atau mendengarkan lagu - lagu dari pemain saxophone, agar kita ga jenuh dan bosan ketika berlatih, dan juga membuat kita bisa terus termotivasi untuk bisa menjadi pemain saxophone yang handal.

4. Berlatih setiap hari

Tips yang terkhir adalah melatih kemampuan bemain saxophone kita setiap hari, tiga tips sebelumnya gaakan berhasil kalo kita ga rutin untuk berlatih setiap hari. Rutin melatih kemampuan bermain saxophone kita setiap hari dapat membuat kita jadi lebih terbiasa untuk bermain saxophone dan membuat kita dapat menemukan cara berlatih yang cocok, mudah, dan efektif. Jarang berlatih atau hanya latihan seminggu sekali membuat kita cepat lupa dan lambat membuat progres latihan yang baik.

4 tips cara berlatih saxophone diatas adalah cara saya mengembangkan kemampuan bermain saxophone saya.

Hal yang membuat saya menyukai saxophone adalah bunyi nya yang menenangkan suasana

Selama menulis artikel ini, saya ditemani oleh alunan musik saxophone yang sangat indah. selama menulis artikel ini saya hanya mendengarkan satu lagu instrumental saxophone, yaitu lagu nya Eric Marienthal yang berjudul I Believe In You. Mendengarkan alunan saxophone membuat saya tenang dan membuat saya mudah berfikir untuk menulis artikel ini. Ketika saya bermain saxophone saya jadi merasa lebih percaya diri, dan saya merasa lebih keren dan menjadi diri sendiri ketika bermain alat musik saxophone. Sekarang selain untuk diri sendiri, saya biasa bermain saxophone di event - event atau pun di pernikahan- pernikahan. Selain jadi hobby, bermain saxophone pun bisa jadi pemasukan untuk mahasiswa seperti saya hahaha.

Beberapa pemain saxophone terkenal dan karya - karya nya

1. Kenny G ~ Forever in love ( https://www.youtube.com/watch?v=OOO4ROO_sPM ), The Moment ( https://www.youtube.com/watch?v=447yaU_4DF8 ), Going Home ( https://www.youtube.com/watch?v=YZL_r3uUdD4 )

2. Dave Koz ~ Together Again ( https://www.youtube.com/watch?v=OyQz1QfPrYQ ), Love Is On The Way ( https://www.youtube.com/watch?v=eWKdO-enPng ), You Make Me Smile ( https://www.youtube.com/watch?v=wgT4mdL8HdI )

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Seni Selengkapnya
Lihat Seni Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun