Selain itu, tambah Muhari, ada faktor lain seperti penurunan muka tanah yang sangat masif, 12 milimeter per tahun, Demak 4 sampai 5 centimeter per Tahun, selama setahun setengah meter bisa amblas.
"Harusnya penyedotan air tanah kita kurangi, penanaman mangrove kita masifkan bersama, kemudian reklamasi pembangunan pantai harus kita pikirkan dengan baik." pungkasnya. (Samsul Maarif)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!