Mohon tunggu...
Salwa Fadhilah
Salwa Fadhilah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Pascasarjana ISI Yogyakarta

Saat ini sedang berkuliah di Kampus Seni yang ada di Yogyakarta, yaitu Pascasarjana ISI Yogyakarta dengan minat Tata Kelola Seni.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Sensasi Menikmati Kuliner di Atas Perahu (Pasar Apung Kawasan Candi Muaro Jambi)

13 Maret 2024   08:00 Diperbarui: 13 Maret 2024   08:03 342
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pasar Apung buka mulai pukul 13.00 WIB sampai sore. Biaya yang dibayarkan pengunjung untuk dapat masuk ke kawasan Pasar Apung hanya 9 ribu rupiah. Pasar Apung buka setiap hari dan biasanya akan ramai pada hari Sabtu dan Minggu. Akses menuju ke Pasar Apung bisa dengan jalan kaki atau menyewa sepeda listrik, motor sewaan milik masyarakat, atau menggunakan jasa antar jemput yang ditawarkan masyarakat setempat.

Keberadaan Pasar Apung memberikan berkah bagi masyarakat setempat. Selain dapat berdagang, masyarakat setempat dapat menyewakan perahu, menawarkan jasa tukang dayung, menyediakan motor sewaan, dan angkutan motor atau sebagai ojek pulang pergi ke lokasi Pasar Apung yang berada di Kawasan Candi Astano. Meskipun bersifat musiman, tetapi Pasar Apung ini sangat berharga bagi masyarakat setempat keberadaannya. Ada beberapa masyarakat yang terhambat pekerjaannya karena banjir tetapi hadirnya pasar ini mebantu menutupi dan menambah pemasukan masyarakat dengan hasil yang lebih dari cukup. Pendapatan warga dari hanya menyewakan perahu sekitar 2 juta perhari dan pada saat hari libur bisa mencapai 10 juta dengan 66 perahu. Pedagang yang berjualan bisa mendapatkan keuntungan mulai dari 100 ribu hingga 300 ribu rupiah per harinya jika kondisi pengunjung Pasar Apung ramai kunjungan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun