Mohon tunggu...
KKN UNDIP_DESA JAGAN
KKN UNDIP_DESA JAGAN Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa - Universitas Diponegoro

Kemasyarakatan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengenalan Perkembangan UMKM di Era Digital oleh Mahasiswa TIM II KKN Undip 2023

13 Agustus 2023   22:29 Diperbarui: 14 Agustus 2023   18:53 84
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto bersama kelompok wanita PKK

Desa Jagan, 05 Agustus 2023, 19.40 WIB - telah berlangsung sosialisasi bersama Kelompok Wanita PKK Desa Jagan terkait dengan Pentingnya Perkembangan UMKM di Era Digital “Peran Perempuan dalam Membangun Ekonomi Keluarga”. Sebagaimana telah disampaikan guna mendorong produktivitas para perempuan di Desa Jagan khususnya dalam berwirausaha (UMKM) akses digital merupakan langkah penting untuk perempuan sebagai sarana membangun keuangan. 

Dikarenakan peran perempuan dalam akses ekonomi saat ini sangat besar melalui kegiatan UMKM sangat disayangkan apabila tidak memanfaatkan digitalisasi yang ada guna meningkatkan akses usaha UMKM yang ada. Telah disampaikan pula oleh pemerintah bahwa “untuk terus mendorong kinerja UMKM salah satunya melalui perluasan akses keuangan.” Selain itu pemerintah juga berkomitmen untuk meningkatkan daya saing dan produktivitas UMKM melalui pembangunan sektor digital. 

Hal tersebut tentunya memberikan dampak positif bagi para perempuan pengusaha kecil seperti di Pedesaan Jagan, yang mana dapat meningkatkan pengetahuan tentang manajemen keuangan usaha, dan meningkatkan akses ke layanan keuangan formal. Namum, terlihat dalam praktik nyata bahwa para perempuan wirausahawan belum mampu berbisnis secara online hal ini terjadi dikarenakan mayoritas terkendala melakukan digitalisasi seperti jual beli dalam lingkup pedesaan. Ada juga yang merasa terkendala karena kurangnya pelatihan kemampuan digital (tidak adanya mentor dan training e-bisnis) serta infrastruktur digital belum memadai. 

Berbagai rekomendasi untuk menangani hal tersebut antara lain dengan memakai media daring kita juga bisa membuat kuesioner untuk mengetahui tingkat kepuasan customer terhadap produk yang ada guna mejawab kebutuhan konsumen yang diinginkan. 

Dengan memakai sarana marketplace pengusaha dapat mejangkau pasar lebih luas hingga mancanegara dengan pilihan budget yang hemat dan efisien. Tetapi, walau hemat budget kita dituntut untuk membuat kontent yang menarik, kreatif dan uptodate agar menarik perhatian konsumen. Dalam peningkatan kualitas barang pun biasanya biaya produksi akan ikut naik, hal ini dapat dilakukan dengan nmenaikan harga jual dengan harga yang masih masuk akal agar bisa tetap menarik konsumen agar tetap membeli. Kosumen saat ini sudah lebih pintar memilih kualitas walau dengan harga yang sedikit tinggi.

Foto bersama kelompok wanita PKK
Foto bersama kelompok wanita PKK

Pengalaman melakukan edukasi di pada usaha mikro membantu membina perempuan yang bekerja sebagai buruh tani, buruh industri, buruh di pasar, maupun pekerja rumahan. Untuk edukasi digital, sangat perlu adanya pendampingan agar para perempuan ini lebih memaksimalkan handphone-nya untuk berwirausaha melalui UMKM.

Leaflet sosialisasi 
Leaflet sosialisasi 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun