Mohon tunggu...
Salsabila Aden
Salsabila Aden Mohon Tunggu... Lainnya - Sasa

Dahulukan urusan akhirat insyaallah duniamu mengikuti 😊

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Berbagai Jenis Tempramen Anak dan Cara Menanganinya

28 September 2021   18:46 Diperbarui: 28 September 2021   18:51 206
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Hal pertama yang harus dilakukan adalah membantu anak Anda mempersiapkan diri untuk lingkungan baru. Ibunya dapat membantunya mengungkapkan perasaannya setiap kali ada perubahan. Namun jangan memaksakan dan memaksa anak Anda untuk menjadi pusat perhatian, karena itu akan membuat anak Anda semakin malu dan takut.

  • Temperamen Easy

Anak dengan kepribadian easy-going mampu beradaptasi dengan lingkungan baru. Tak hanya itu, mereka bahkan bisa bereaksi gegabah terhadap hal-hal tertentu. Anak-anak dengan kepribadian santai juga memiliki waktu tidur yang teratur, sehingga suasana hati mereka secara keseluruhan positif. Orang tua dengan anak dengan kepribadian ini memiliki sedikit kesulitan dalam mengasuh anaknya. Sifat anak yang mudah bergaul membuatnya tidak mudah frustasi.

Bagaimana menghadapinya? Anak pemarah memiliki banyak aspek positif. Mereka cenderung mudah bergaul dengan orang asing. Nah, ini yang perlu ibu lebih perhatikan. Bisa jadi anak mudah dipengaruhi atau dimanfaatkan oleh orang lain.

  • Temperamen kombinasi

Selain ketiga tipe temperamen tersebut, anak juga dapat mengalami kombinasi dari beberapa tipe temperamen. Kombinasi ini merupakan kombinasi dari tiga poin temperamen sebelumnya. Terkadang anak-anak sulit diatur, tetapi mereka sangat berhati-hati. Di sisi lain, anak juga mudah beradaptasi dengan hal-hal baru yang dia temui di kehidupan sehari hari, yang terpenting dengan pengawasan orang tua.

 

Ciri tempramen

  • Mudah emosi, Emosi yang dibicarakan merupakan ekspresi yang tidak mudah dikendalikan. Kita sering menyebut orang yang lebih cenderung menunjukkan emosi negatif, dan kita menyebut mereka orang yang moody.
  • Sering berkata kasar Kemampuan mengatur emosi sangat buruk, ketika marah akan muncul ungkapan makian, atau kata-kata kasar yang menyakiti orang lain.
  • Menyimpan banyak dendam, Ketika suatu masalah menyakitinya, dia akan terus mengingat masalah itu. Orang ini juga memiliki keinginan untuk membalas semua yang dia rasakan.
  • Selalu merasa benar, merasa dirinya tidak pernah berbuat salah. Beranggapan bahwa dirinya paling benar dan tidak mau dianggap salah
  • Mudah tersinggung, mempunyai perasaan sensitive atau mudah tersulut emosinya dan selalu merasa orang lain membicarakan tentang dirinya. Padahal dirinya tidak tahu yang sebenarnya
  • Cemburu yang berlebih, memilki rasa iri yang berlebihan kepada seseorang membuat orang-orang sekitarnya tidak menyukai dirinya. Selalu menuduhkan sesuatu kepada orang-orang disekitarnya
  • Menuntut secara berlebih, terlalu menuntut sesuatu kepada orang disekitarnya, apa yang dia inginkan harus dimilikinya. Tuntutan berlaku untuk orang-orang sekitarnya seperti orang tua, kakak, adik dan lain-lain. Bahkan Ketika dia menjadi seorang pemimpin dia akan menuntut kinerja anggotanya dengan maksimal untuk terus bekerja tanpa henti dan toleransi yang sangat terbatas 
  • Hidup untuk kesenangan, tujuan hidupnya hanya untuk bersenang-senang, tidak memiliki empati apalagi simpati kepada orang sekitarnya, harta dan kekayaan yang dia miliki hanya untuk dirinya sendiri.

Faktor Penyebab Temperamen

Sikap temperamental memiliki latar belakang yang berbeda. Berikut beberapa faktor penyebab munculnya sikap temperamental,

  1. Gender dan budaya

Jenis kelamin akan mempengaruhi tingkat temperamental seseorang. Seorang laki-laki dalam melakukan segala hal lebih mengedepankan ego sehingga kadang lupa mengkontrol emosi yang ada di dalam diri, walaupun terdapat seorang wanita yang memiliki sikap temperamental.

Unsur budaya juga akan membentuk karakter seseorang dalam melakukan kegiatan sehari-hari yang berkaitan dengan hidupnya. Ketika berada di lingkungan budaya yang menyelesaikan sesuatu dengan cara yang halus maka akan terbentuk karakter yang berbeda dengan budaya yang keras.

  1. Pengaruh lingkungan

Lingkungan memiliki banyak pengaruh untuk diri seseorang. semakin baik lingkungannya maka akan mencerminkan cara ia bersikap. Lingkungan sehat dan tidak sehat yang bisa berarti buruk juga akan mengubah perilaku seseorang. Lingkungan memiliki pengaruh yang besar bagi diri seseorang baik secara langsung atau tidak langsung.

  1. Pola asuh

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun