Mohon tunggu...
Salsa
Salsa Mohon Tunggu... Lainnya - Student

Active as an English Literature student. Love to learn new things! Silakan mampir :D

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

5 Tips Nyeleneh untuk Atasi Kebiasaan Begadangmu

11 Juni 2023   21:00 Diperbarui: 11 Juni 2023   21:10 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: gettyimages

Untuk membuatmu rilex, kamu bisa menata kamar tidurmu menjadi lebih hening dan berwangi menyegarkan. Kamu bisa memasang lilin aromaterapi jika kamu suka.

Sebelum tidur baiknya kamu menghindari olahraga secara berlebih. Kenapa? Karena olahraga akan membuat tubuhmu "bangun" dan terjaga. Tubuhmu akan menerima sinyal bahwa kamu sedang bersiap untuk berkegiatan saat hendak berolahraga. Lagipula, hindarilah mengubah jadwal pagi ke malam atau malam ke pagi. Lakukanlah olahraga hanya di pagi dan siang hari dimana itu merupakan waktu paling sempurna untuk beraktivitas. Kita tinggal di negara yang siang dan malamnya seimbang, bukan di antartika. Jadi berhentilah bersikap seakan kita ini orang Antartika yang waktunya bisa siang seharian atau malam seharian.

Hindari juga makan di malam hari. Ingat! Hindari malam untuk menjalani aktivitas yang harusnya kita kerjakan di siang hari. Bersyukurlah atas setiap malam yang datang. Jika matahari sudah mulai tenggelam, persiapkan mental kita untuk beristirahat. 

bangunlah lebih pagi untuk memulai aktivitas. Terlepas dari agama apapun, waktu subuh atau fajar adalah waktu terbaik untuk bangun dan mulai beraktivitas

5. Minta Resep Obat dan Konsultasi Ke Dokter

Ingat ya, semua tips diatas adalah tips yang merupakan pengalaman pribadi dari seorang amatir. Jika kamu ragu akan semua tips diatas, itu adalah pertanda yang bagus (T_T). Temui doktermu jika insomnia-mu tidak juga pergi. Dokter akan membantumu dengan cara-cara yang sehat dan jika perlu, Dokter akan memberimu dosis obat tidur yang sesuai dengan kebutuhanmu.

***

Itulah tadi tips-tips paling nyeleneh yang bisa author rangkum. Author menulis artikel ini juga untuk mengingatkan diri dari kebiasaan begadang author yang mengganggu. Mohon maaf jika ada kesalahan dalam berkata-kata.

Akhir kata, Wassalam. /| |\

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun