Mohon tunggu...
Salma Shibghotun
Salma Shibghotun Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UIN Sunan Kalijaga

"Sungguh orang yang mulia dan beruntung ialah orang yg hatinya dingin dan sejuk dr persoalan dunia, dan hatinya senantiasa panas terbakar oleh api cinta dan kerinduan kepada Sang Pencipta" ~ MR. H.S.M Irfa'i Nachrawi an-Naqsyabandi Q.S

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Menilik Garis Collection: Rumah Produksi Handmade Tas Lurik dan Ecoprint Sukses di Yogyakarta

21 Juni 2024   14:43 Diperbarui: 21 Juni 2024   15:10 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Pribadi (koleksi produksi Garis Collection)

Mungkin karena penyerapannya tinggi jadi bikinnya itu susah mungkin", tutur Bu Nira. Beliau mengakui menjadi tantangan tersendiri untuk memproduksi kain ecoprint, terlebih jika cuaca hujan seringkali memperlambat produksi dan menjadi kehabisan stok bahan. Sedangkan untuk bahan canvas tidak ada masalah bagi Bu Nira karena bahan canvas sudah banyak dijual di toko-toko, jadi sangat memudahkan. Beliau juga membeli tambahan bahan baku sesuai dengan pesanan pelanggan serta juga menyesuaikan untuk yang sudah tersedia di butik beliau.

Sumber: Pribadi (Sepatu bahan kain ecoprint)
Sumber: Pribadi (Sepatu bahan kain ecoprint)
Sumber: Pribadi (Sepatu bahan kain ecoprint)
Sumber: Pribadi (Sepatu bahan kain ecoprint)
Untuk progress dr awal usaha sampai saat ini pun dijalani Bu Nira secara bertahap, di awal-awal yang sempat takut sekali karena takut gagal lagi hingga sekarang bisa sukses dan banyak diminati masyarakat baik dari dalam maupun luar kota Yogyakarta. Untuk menghindari di kegagalan sebelumnya, Bu Nira membuat strategi untuk memperbanyak desain kreasi dan motif agar produk berkembang untuk menggaet target market yang lebih luas sekaligus juga tidak membosankan bagi yang sudah berlangganan memesan di Garis Collection and Souvenir ini. " 

Karna saya trauma kegagalan saat membuat tas dahulu. Ya saat ini lebih banyak perhitungan dalam pembuatan produk, lebih banyak kreasi lagi dan motif supaya produk berkembang banyak variasi. Alhamdulillah sekarang produk saya sudah banyak dikenal, terkadang juga ada pesanan dari kraton. 

Ya tetap jaga kualitas", tutur Bu Nira. Memulai usaha ini lagi dijalani Bu Nira memang tidak serta-merta mudah, tentunya ada kesulitan yang dialami sebagai resiko sebagai seorang pengusaha UMKM. Dan disini Bu Nira berpesan untuk para pelaku atau calon pelaku UMKM untuk,"Tetap semangat, dan yakin saja dengan pertolongan Allah Swt. Karena rezeki tidak ada yg tahu, tetap berusaha memperbaiki dan evaluasi", tutur semangat Bu Nira untuk seluruh pelaku UMKM. Semangat!

Sumber: Pribadi(aksesoris bahan lurik)
Sumber: Pribadi(aksesoris bahan lurik)
Sumber: Pribadi (Tas bahan kain ecoprint)
Sumber: Pribadi (Tas bahan kain ecoprint)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun