Intervensi-intervensi pun saya lakukan bersama teman-teman agar si A ini tetap bisa melanjutkan sekolahnya sampai jenjang SMA (minimal) dan jika bisa sampai pada tahap kuliah di perguruan tinggi sesuai dengan keinginannya. Pada intinya, pendidikan bukanlah jalan untuk kita meraih karir atau pekerjaan yang kita idam-idamkan namun pendidikan adalah jalan kita untuk menambah pengetahuan dan beranjak dari ketidaktahuan dan kebodohan pada hidup kita masing-masing.
Bersambung....
Anak berinisial F & B akan diceritakan esok hari Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H