Mohon tunggu...
Sahnas Alifia Putri
Sahnas Alifia Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Follow your dream and your dream comes true

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Penyuluhan "Pola Pemberian Makan pada Anak" Kepada Wali Murid TK Ar-royyan Sembuhan Kidul

10 September 2023   08:00 Diperbarui: 10 September 2023   08:01 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penyuluhan terkait "Pola Pemberian Makan pada Anak" di TK Ar-royyan 

Mahasiswa KKN MBKM Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta Kelompok 45, pada hari Kamis, 31 Agustus 2023 pukul 11.00 WIB melaksanakan program Penyuluhan “Pola pemberian makan pada anak”. Pola makan merupakan suatu kebiasaan menetap dalam hubungan dengan konsumsi makan yaitu berdasarkan jenis bahan makanan (makanan pokok, sumber protein, sayur, buah) dan berdasarkan frekuensi harian, mingguan, pernah, dan tidak pernah sama sekali. Pola makan yang baik jika anak di beri makan 3X dan 2X selingan dalam sehari. Makanan yang dikonsumsi anak harus memenuhi kebutuhan gizi yang sesuai dengan pedoman gizi seimbang.

Sasaran program ini yaitu Orangtua/Wali murid TK B Ar-royyan Sembuhan Kidul dengan metode ceramah dengan media PPT dan leaflet yang digunakan pada saat penyuluhan. Tujuan dari program ini yaitu untuk meningkatkan pengetahuan orangtua/wali dari murid mengenai pola makan yang benar. Selama kegiatan penyuluhan berlangsung, orangtua/wali murid sangat antusias sekali mengikuti kegiatan ini. Mereka tidak hanya sekedar mengikuti kegiatan ini saja melainkan memberikan feedback yang positif terkait kegiatan ini. Harapannya, semoga program kerja yang sudah kami sampaikan dapat diimplementasikan pada suatu hari nantinya. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun