Mohon tunggu...
Sadha NJ
Sadha NJ Mohon Tunggu... Editor - Penulis

Description begins in the writer’s imagination but should finish in the reader’s (Stephen King)

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Manfaat Bergabung Menjadi Mitra Klinik Pintar

15 Agustus 2022   13:41 Diperbarui: 15 Agustus 2022   13:43 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pandemi yang muncul dua tahun lalu mengubah banyak hal, termasuk dalam menjalankan sistem operasional klinik. Yang tadinya masyarakat harus pergi ke klinik untuk berobat, kini dengan menggunakan aplikasi, masyarakat bisa konsultasi dengan dokter di mana saja dan kapan saja. 

Sayangnya, masih banyak klinik-klinik di Indonesia yang belum terdigitalisasi. Padahal, klinik merupakan fasilitas kesehatan yang paling pertama dijangkau masyarakat di daerah maupun ibukota. 

Oleh sebab itu, Klinik Pintar menghadirkan solusi jaringan klinik digital yang menawarkan layanan kemitraan dengan perusahaan maupun klinik yang tersebar di seluruh nusantara. 

Apa saja yang manfaat menjadi mitra Klinik Pintar? Secara garis besar, Klinik Pintar bertujuan menyediakan layanan kesehatan yang cepat, tepat dan optimal. Tidak hanya itu, ada beberapa keuntungan yang ditawarkan bagi perusahaan atau klinik ketika bergabung menjadi mitra. 

Solusi Kesehatan Efisien dan Bagi Karyawan Perusahaan

Karyawan adalah roda penggerak bisnis perusahaan. Karyawan juga merupakan aset perusahaan yang penting untuk dijaga performa kerja dan kesejahteraannya. 

Bergabung bersama Klinik Pintar memiliki keuntungan tersendiri. Di antaranya, perusahaan dapat menyediakan layanan serta program kesehatan bagi karyawan.  Berikut penjelasannya:

  • Akses konsultasi dengan dokter

Karyawan bisa melakukan telekonsultasi dengan dokter lewat aplikasi. Tidak hanya itu, dokter dapat meresepkan obat yang pembeliannya bisa langsung diantar ke rumah. Karyawan pun bisa melakukan tes kesehatan di kantor. Sehat menjadi lebih  mudah dan efisien.

  • Dilakukan tenaga medis profesional

Klinik Pintar menyediakan layanan serta tenaga kesehatan, seperti dokter, perawat dan health concierge yang memiliki sertifikasi di bidangnya masing-masing, tenaga medis dapat membantu menyediakan program kesehatan yang diperlukan oleh perusahaan.

  • HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
    Lihat Inovasi Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun