Mohon tunggu...
Ryan Highmore
Ryan Highmore Mohon Tunggu... Penulis - Penulis

Berbagi ilmu dan menggapai cita-cita dengan do'a dipanjatkan kepada Allah swt setiap shalat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Email Korespondensi Bisnis yang Baik dan Benar

9 November 2024   09:05 Diperbarui: 9 November 2024   09:08 485
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Cara membuat email korespondensi bisnis yang baik 

Berikut ini email korespondensi bisnis 

Subject : Permohonan Kerja Sama Pengembangan Proyek Digital Marketing

 (Opening )

 Kepada Yth. Bapak Ahmad Hidayat, 

Head of Business Development 

PT Sinar Jaya Media 

 hormat, Perkenalkan , saya Rian Andriana dari PT Digital Kreatif Indonesia, sebuah perusahaan yang bergerak di bidang layanan marketing. Kami telah beroperasi sejak tahun 2015 dan telah menangani berbagai proyek pemasaran digital untuk klien-klien di sektor retail, pendidikan dan tekonologi.

 (Body)

 : Kami tertarik untuk menjajaki kerja sama dengan PT Sinar Jaya Media dalam proyek digital marketing yang akan kami mulai pada kuartal pertama tahun depan. Dengan reputasi dan keahlian PT Sinar Jaya Media dalam pengelolaan media digital, kami yakin bahwa kolaborasi ini dapat memperkuat strategi pemasaran kami sekaligus meningkatkan dampak kampanye yang kami jalankan. Jika berkenaan, kami ingin mengatur pertemuan dalam waktu dekat untuk mendiskusikan potensi kerja sama ini lebih lanjut. Kami siap menyesuaikan dengn waktu Bapak Ahmad agar diskusi ini dapat berlangsung dengan lancar. 

(Closing ) 

Demikian kami sampaikan , besar harapan kami untuk dapat bekerja sama dengan PT Sinar Jaya Media. Atas perhatian dan perhatian Bapak, kami ucapkan terima kasih.

 Hormat kami 

Rian Andriana 

Business Development Manager 

PT Digital Kreatf Indonesia

 ryanandrian@digitalkreatif.co.id

 +628888145838  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun