Mohon tunggu...
Wahyuni Susilowati
Wahyuni Susilowati Mohon Tunggu... Penulis - Penulis, Jurnalis Independen

pengembaraan raga, penjelajahan jiwa, perjuangan menggali makna melalui rangkaian kata .... https://www.youtube.com/c/WahyuniSusilowatiPro

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Bermain Sambil Bekerja Ternyata Bagus untuk Bisnis dan Karir

19 Juni 2020   19:52 Diperbarui: 19 Juni 2020   20:33 673
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Takut mencoba taktik atau menyarankan ide liar karena tampaknya terlalu "out of the box" dapat membatasi inovasi dan mencegah orang untuk bekerja pada pemecahan masalah optimal terbaik mereka.

Jika anda tidak terbiasa bermain di luar pekerjaan, anda tidak akan tahu bagaimana cara melibatkan keterampilan itu di tempat kerja. Kreatifitas akan selalu berada di luar jangkauan dan anda tidak akan pernah menyentuh "zona" seperti yang dilakukan atlet elit ketika mereka berada di puncak kemampuan mereka.

Inilah sebabnya mengapa perusahaan teknologi menfasilitasi aneka permainan di ruang rekreasi mereka dan mengapa pekerja jarak jauh sering dapat menyelesaikan lebih banyak saat bekerja dari rumah daripada di kantor. Kesempatan untuk keluar dari pekerjaan dan terlibat dalam permainan secara berkala mendorong kita untuk lebih kreatif dalam kehidupan profesional kita. Hal itu membangun pola pikir yang berbeda untuk bekerja sehingga kita bisa melihat proyek dan masalah bisnis secara berbeda serta lebih nyaman mengambil risiko untuk mencapainya.

Setiap hobi atau aktivitas bermain anda akan sangat membantu dalam mengembangkan keterampilan memecahkan masalah dan hal itu bisa diterapkan dalam kehidupan profesional . Jadi pastikan untuk menjadwalkan waktu bermain dan menjalani hobi agar otak anda sehat sejahtera.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun