Mohon tunggu...
syarifuddin abdullah
syarifuddin abdullah Mohon Tunggu... Penulis - Penikmat Seni dan Perjalanan

Ya Allah, anugerahilah kami kesehatan dan niat ikhlas untuk membagi kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Pemimpin & Kepemimpinan (13): Kejujuran

28 Februari 2016   08:46 Diperbarui: 28 Februari 2016   17:00 329
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Artinya, semua pakar dan semua teori kepemimpinan, baik teori yang mengacu pada ajaran Kitab Suci atau teori yang paling sekuler dan atheis sekalipun, mengakui bahwa kejujuran adalah syarat utama seorang pemimpin yang baik dan efektif.

Saking urgennya kejujuran itu, sehingga kejujuran pun diperlukan di kalangan sesama orang-orang yang tidak jujur.

Tapi setiap orang, setiap pemimpin tentu bukanlah malaikat suci. Dan jangan berharap setiap orang akan mampu berlaku jujur di semua tempat dan momen. Yang bisa diharapkan: besarnya kepercayaan yang kita peroleh akan ditentukan oleh seberapa sering kita membuktikan diri sebagai orang jujur. Begitu pula sebaliknya.

Syarifuddin Abdullah | Ahad, 28 Februari 2016

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun