Zendesk
Customer service software berikutnya yang patut Anda perhitungkan adalah Zendesk. Menyandang predikat leader dalam Gartner Magic Quadrant, Zendesk merupakan salah satu sistem desk software Zendesk menawarkan berbagai fitur unggulan seperti live chat, knowledge bases, social media customer service, selfservice knowledge base atau help center, dan masih banyak lagi. Â
Selain itu Zendesk juga menawarkan OOB integrasi dengan lebih dari 700 aplikasi yang tersedia di dalam marketplace Zendesk. Hingga saat ini Zendesk pun telah memiliki client di berbagai bidang yang tersebar di seluruh dunia untuk meningkatkan customer experiences mereka.Â
Sebagai penyedia platform CRM Zendesk tentunya juga menyediakan chat software, call center hingga fitur video conferencing yang memungkinkan customer service menghandle complain via video call. Boleh dikatakan dengan semakin lengkapnya fitur yang disediakan oleh Zendesk menjadikan platform mereka sebagai allinone customer service.
Sedanngkan dari sisi harga, Zendesk pun menawarkan berbagai kemudahan pembayaran mulai dari pembayaran bulanan atau monthly payment hingga pembayaran tahunan atau billed annually. Dengan mengusung konsep Omnichannel customer service, Zendesk menawarkan berbagai kemudahan serta satu satunya platform yang sudah terintegrasi dengan ticketing direct message Instagram dan facebook channel.
Sprout Social
Secara haris besar, Sprout Socials adalah platform customer support yang menjual fitur pemantauan social media customer dengan menekankan sentiment analisis. Selain itu Sprout Social juga menawarkan pemantauan social media, mulai dari engagement customer hingga diintegrasikan dengan sistem lain seperti hubspot service hub. Namun sayangnya Sprout social hingga saat ini belum mendukung live chat customer. Namun jika Anda mencari platform yang dapat digunakan untuk social media management, Anda patut untuk memperhitungkan sprout social.