Mohon tunggu...
Sahrul Zein
Sahrul Zein Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Berusaha untuk selalu berpikir positif dan Optimis dalam segala hal.InsyaAllah...

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Satu Bangsa Satu Penderitaan

28 Oktober 2011   07:52 Diperbarui: 26 Juni 2015   00:23 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Namun hari ini kemanakah  sumpah itu

*Korupsi berleluasa

*Perampok negara menjadi-jadi

*Mafia -mafia pajak hidup tenang

*Konflik suku tak berkesudahan

*Kemiskinan dimana-mana

*Yang kaya semakin kaya

*Yang miskin semakin miskin

Dimana sumpah itu…?

Satu bangsa berarti satu penderitaan

Satu tanah air berarti sama-sama hidup makmur

satu bahasa berarti satu suara memajukan negara

Yah.. Dimana sumpah itu…?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun