Mohon tunggu...
Nur Haliza
Nur Haliza Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya menyukai alam

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

Pencegahan Deforestasi Dalam Strategi Manajemen Hutan

13 Desember 2024   17:43 Diperbarui: 13 Desember 2024   16:34 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kesimpulan

            Peralihan fungsi lahan untuk kegiatan ekonomi seperti pertambangan dan perkebunan skala besar menjadi penyebab utama dari deforestasi di Indonesia. Meskipun berbagai upaya telah dilakukan untuk mencegah deforestasi, seperti meningkatkan partisipasi masyarakat dan memperkuat penegakan hukum, namun laju deforestasi masih terus meningkat. Upaya untuk mengatasi masalah deforestasi di Indonesia, terdapat beberapa saran yang dapat dipertimbangkan, seperti peningkatan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan hutan melalui mekanisme seperti perhutanan sosial. Deforestasi tidak hanya menyebabkan hilangnya keanekaragaman hayati, tetapi juga berkontribusi pada perubahan iklim, bencana alam, dan penurunan kualitas hidup masyarakat. Sanksi dari penegakan hukum juga perlu ditegaskan, harus bersifat efektif dan memberikan efek jera. Penting untuk diingat bahwa pencegahan deforestasi adalah tanggung jawab bersama. Setiap individu memiliki peran dalam menjaga kelestarian hutan untuk mencegah deforestasi.

Daftar Pustaka

Nakita, C. &. (2022). Pengaruh deforestasi dan upaya menjaga kelestarian hutan di Indonesia. Ius Civile: Refleksi Penegakan Hukum dan Keadilan, 6(1), 92-103.

Ramadhany, N.  (2023). Laju Deforestasi Hutan Akibat Aktivitas Pertambangan di Provinsi Kalimantan Timur. . Rekayasa Hijau: Jurnal Teknologi Ramah Lingkungan,, 7(1), 10-19.

Santoso, R. (2022). Klusterisasi Tingkat Deforestasi: Ekologi Kewarganegaraan Indonesia. . Indonesian Journal of Conservation, 11(1), 34-38.

Talantan, N. T. (2022). Strategi Manajemen Pengembangan Taman Hutan Raya Kapopo Sebagai Ruang Terbuka Hijau Publik Kabupaten Sigi. Jurnal PeWeKa Tadulako,, 1(1), 34-42.

Wahyuni, H. &. (2021). Dampak deforestasi hutan skala besar terhadap pemanasan global di Indonesia. . JIIP: Jurnal Ilmiah Ilmu Pemerintahan,, 6(1), 148-162.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun