Mohon tunggu...
Ryo Kusumo
Ryo Kusumo Mohon Tunggu... Penulis - Profil Saya

Menulis dan Membaca http://ryokusumo.com

Selanjutnya

Tutup

Financial Artikel Utama

Hari Gini, 100 Ribu Bisa Buat Beli Apa Sih?

9 September 2018   10:28 Diperbarui: 10 September 2018   05:36 6173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

"Wah memang pacar spesialis ngirit kamu yank...pengertian, mantapp.."

"Bukan ngirit mas, tapi smart..huuff haaah.."

4. Piknik

Selanjutnya adalah piknik, menurut Klobot tampat tujuan haruslah cantik dan murah. Hasil pencarian google mengarahkan Klobot dan Ningsih ke Lapangan Banteng, kebetulan disana sedang berlangsung pameran flora dan fauna.

Berangkatlah mereka kesana, kaget karena ternyata mereka hanya bayar parkir motor. 3 jam sepuluh ribu saja.

Di sana, mereka bercengkrama, saling mengucap apa yang tak sempat diucapkan kayu kepada api yang menjadikannya abu.

Suasana lapangan banteng yang tentrem, cantik dan bersih melengkapi sore mereka. Tak lupa mereka membeli es krim 5000an yang tak jauh dari sana.

Azan Magrib pun berkumandang dari Masjid Istiqlal. Klobot pun bangkit, menggandeng tangan Ningsih, mengajaknya pulang.

5. Belanja

Sebelum sampai rumah, Ningsih mengajak Klobot ke mart terdekat rumahnya. Mereka membeli bawang, tomat dan cabai, masing-masing 1/2 ons saja ditambah dua butir telor ayam. Sisa kembalian masih bisa dibelikan kretek ketengan dan kopi sachet.

Sampai dirumah, dua sejoli itu mulai memasak nasi goreng, harum bau nasi goreng sederhana itu cukup membuat suasana meriah sekaligus syahdu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun