Aku sudah tahu ia sudah kehilangan kata - kata
Sudah lebih dua cangkir kopi dihabiskan
Tetap juga tidak ditemukan kata - kata
Apa yang akan dituliskan, ia sudah kebingungan
Telah dipaksakan ide, tetap juga tak bisa dikeluarkan
Â
Ia bukan hanya kehilangan kata - kata
Kalau kehilangan kata - kata, bisa ditemukan di jendela
Kalau kehilangan kata - kata, bisa ditemukan diantara bunga
Kalau kehilangan kata - kata, bisa ditemukan di atas meja
Ia telah kehabisan kata - kata
Otaknnya kering tak ada lagi aksara
Aksara tak ada, tak bisa menjadi kata - kata
Â
Ia tak mau dituding kehilangan kata - kata'
Ia pun tak ingin dituding kehabisan - kata - kata
Walaupun sebenarnya ia tidak kagi memiliki apa - apa
Ia sedang pura = pura
Pura - pura menjadi orang kaya
Yang miski kata - kata
Â
Sungailiat, 8 November 2018
Â
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H