Mohon tunggu...
Rushans Novaly
Rushans Novaly Mohon Tunggu... Administrasi - Seorang Relawan yang terus menata diri untuk lebih baik

Terus Belajar Memahami Kehidupan Sila berkunjung di @NovalyRushan

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

All New Sienta: Ketika Hobi dan Kendaraan Impian Bertemu

29 November 2016   03:50 Diperbarui: 29 November 2016   03:59 133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

HAC berguna ketika kendaraan sedang menanjak (sumber : Toyota.com)
HAC berguna ketika kendaraan sedang menanjak (sumber : Toyota.com)
  • Vehicle Stability Control(VSC). Fitur keselamatan ini berguna untuk meminimalkan kendaraan tergelincir kearah luar jalur ketika kendaraan melewati jalan menikung . Sistem ini bekerja secara otomatis dengan melakukan pengereman ke empat roda. Tidak Cuma itu saja, kendaraan juga akan menurunkan daya mesin kendaraan untuk menghindari kendaraan  melaju ke arah yang salah alias tergelincir. (tersedia pada tipe Q)
  • ISOFIX. Adalah kursi keselamatan untuk anak anak. Kursi keselamatan ini didesain secara Internasional menggunakan sabuk pengaman pada 2 konektor dibagian bawah dan satu dibagian atas . Dengan begitu anak dapat duduk pada ISOFIX dengan nyaman dan tentunya aman. (Piranti  ini tersedia diseluruh tipe Sienta)

Piranti dan fitur keselamatan yang disematkan pada All New Sienta sejatinya hanya membantu dan meminimalkan kejadian/kecelakaan yang mungkin terjadi. Pengemudi tetap memiliki peran penting dalam mengendalikan kendaraan.

Menerapkan safety riding pada saat berkendaraan mutlak tetap dilakukan pengemudi. Menjaga jarak aman dan selalu mematuhi peraturan berkendara yang berlaku. All New Sienta sangat peduli terhadap keselamatan pengguna kendaraan. Saya yakin fitur keselamatan yang dimiliki Sienta bisa membawa perasaan aman kepada pengguna. Dengan begitu, saya patut memberikan jempol kepada Sienta.  

All New Sienta, Elegan dengan garis kokoh (dok : Rushan)
All New Sienta, Elegan dengan garis kokoh (dok : Rushan)
Tampilan Elegan dengan Garis Kokoh yang Menggoda

Saya memang tak salah menilai. Begitu melihat All New Sienta terparkir dibeberapa sudut tempat acara. Aura sebagai kendaraan yang punya daya tarik urban metropolitan vehicle terasa sekali. Garis kokoh dengan balutan warna elegan.

All New Sienta memang tampak mempesona. Dengan enam pilihan warna yang menarik : dark brown mica metalic, quartz brown metallic, super white 2, silver metallic, gray metalicdan attitude black mica. Warna yang ditawarkan nampak elegan dan menarik perhatian.

Sapuan gradasi metalic tentu akan membuat warna Sienta seperti berkilap. Akan terlihat berbeda ketika tertimpa sinar matahari. Saya beberapa kali memperhatikan Sienta yang dijadikan mobil test drive. Terlihat mewah dengan garis tegas . Lekukan pada body mobil mengesankan gaya  sporty.

Dengan bukaan pintu model sliding door yang mudah menutup (eazy closer), untuk tipe Q, V dan G sudah menerapkan power sliding    sehingga akan terbuka dan tertutup menggunakan tenaga electric.  Dengan menerapkan pintu sliding maka ruang pergerakan penumpang dibaris dua dan tiga semakin mudah.  Selain itu tak perlu space lebar karena pintu sliding bisa dibuka pada celah sempit.

New All Sienta memiliki dimensi  panjang 4.235 mm, lebar 1.695 mm dan tinggi 1.695 mm . Nampak kompak dengan sepasang lampu depan yang telah menggunakan New BI-Beam LED projector. Penggunaan teknologi LED selain lebih terang juga lebih hemat energi. Begitu juga dengan lampu belakang yang juga menggunakan LED.

Aksen roda dan velg juga menjadi sisi yang ditonjolkan, menggunakan ukuran roda 16“ dengan velg alloy dengan machining (tipe V dan Q) . Sedang untuk tipe E dan G ukuran ban menggunakan roda 15” .

Beginilah Ketika Hobi Bertemu dengan Mobil Impian (dok : Rushan)
Beginilah Ketika Hobi Bertemu dengan Mobil Impian (dok : Rushan)
Kisah Pak Kombes yang Suka Lomba Bersepeda

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun