Mohon tunggu...
Rushans Novaly
Rushans Novaly Mohon Tunggu... Administrasi - Seorang Relawan yang terus menata diri untuk lebih baik

Terus Belajar Memahami Kehidupan Sila berkunjung di @NovalyRushan

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Artikel Utama

Tiga Jam di Museum Kepresidenan Bogor

23 Maret 2016   17:29 Diperbarui: 23 Maret 2016   18:27 220
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bukan hanya sekedar melihat sosok semata, tapi nilai makna yang dapat dipelajari dan dijadikan teladan bagi generasi muda bangsa ini. Presiden adalah jabatan pemerintahan tertinggi dan paling prestesius. Dikawal oleh pasukan terbaik, mendapat fasilitas negara nomor satu. Memiliki akses khusus dalam banyak hal. Saya sendiri pernah diundang oleh Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka Jakarta untuk santap siang dan sharing.

[caption caption="Galeri Kepresidenan RI yang berisi barang memoriabilia presiden | Foto : Rushan Novaly"]

[/caption]

Saya meihat langsung sosok orang nomor satu di republik ini. Bertemu walau hanya dalam hitungan jam. Saya sendiri membayangkan, Presiden Jokowi akan dibuatkan patung kelak ketika telah purna tugas di Museum Kepresidenan Balai Kirti Bogor.

Melalui museum inilah kelak generasi muda mendatang akan tahu apa saja yang telah dikerjakan presidennya pada masa baktinya. Sejarah prestasi yang akan dikenang. Bukan sejarah kelam yang akan dikenang. Apalagi sejarah penuh noda darah dan kekerasan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun