Setelah kegiatan pembelajaran selesai dengan waktu yang sudah ditentukan, kami akan menyelenggarakan panen karya yang diikuti oleh semua warga sekolah, termasuk wali murid.
Diharapkan kegiatan P5 ini mempunyai dampak bagi siswa, yaitu melatih mandiri, kreatif, gotong royong dan bernalar kritis. Itulah tujuan dari P5 yang menjadi program penguatan proyek pelajar Pancasila.
Bapak dan Ibu, kegiatan P5 bukanlah pameran hasil yang wah, dengan panggung dan biaya yang mahal, namun harus dipahami bahwa anak harus mengerti bagaimana prosesnya, dari tahap satu ke tahap berikutnya, sehingga penerapan P5 sesuai harapan dan tujuan Kurikulum Merdeka.
Salam sehat selalu, semoga bermanfaat.
Bahan bacaan : https://pusatinformasi.guru.kemdikbud.go.id
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H