Ketiga, membeli karena kebutuhan keluarga
Gaya hidup seseorang berbeda-beda, demikian juga seleranya dalam memenuhi kebutuhan Jika uang berlebih mungkin seseorang membeli furtinur sebagai pajangan untuk memepercantik ruangan.
Namun sebagian dari kita membeli karena kebutuhan. Seperti yang saya lakukan, saya akan membeli jika memang barang tersebut saya butuhkan. Â Misalnya membeli meja makan, almari pakaian, rak sepatu dan lain-lain. Jika ruangan tidak luas furtinur di rumah menjadikan ruangan terkesan sempit.
Bapak dan Ibu, jika di kampung sebaiknya membeli barang-barang furtinur atau perabot rumah di home industry karena kita bisa memesan sesuai model, ukuran dan ketebalan kayu, selain itu dapat  menyesuaikan keadaan ruang yang akan ditempati. Â
Sebaliknya jika di kota, maka dengan mendatangi toko mebel kita bisa memilih, harga masih bisa nego, begitu juga biasanya mebel siap melayani perakitan sampai di rumah.
Salam sehat selalu, semoga bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H