Mohon tunggu...
Aar Sumardiono
Aar Sumardiono Mohon Tunggu... profesional -

Belajar dan berbagi inspirasi.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Berbagi Sepuluh Lagu Anak (gratis)

11 September 2011   16:19 Diperbarui: 4 April 2017   16:28 9133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mana perutmu Ini perutku

Mana kakimu Ini kakimu

Mana tanganmu Ini tanganku

(plok plok plok plok)

Dengar dan download lagu "Mana Tanganmu" 3. Kembalikan Kalau anak bermain menggunakan permainannya dan lupa tidak merapikannya kembali, ada cara baru untuk mengingat mereka tanpa harus menaikkan emosi. Caranya adalah dengan menyanyikan lagu "Kembalikan". Lirik lagu:

Kembalikan

Kembalikan, kembalikan, kembalikan, kembalikan Kembalikan di tempatnya Jangan ada, jangan ada, jangan ada, jangan ada Jangan ada yang tertinggal

Siapa yang baru selesai mainnya Jangan lupa kembalikan semuanya Siapa yang baru selesai mainnya Jangan lupa kembalikan semuanya… oo..

Kembalikan, kembalikan, kembalikan, kembalikan Kembalikan di tempatnya Jangan ada, jangan ada, jangan ada, jangan ada Jangan ada satu pun mainan yang tertinggal Dengar dan download lagu "Kembalikan" 4. Pagi Membangun suasana pagi yang ceria adalah bekal menjalani hari yang sempurna. Menyanyikan lagu anak ini akan dapat menceriakan suasana hati anak dan juga Anda. Lirik lagu:

Pagi Pagi yang indah cerah merekah Tak ada celah resah apalagi gundah Malaikat bernyanyi bunga pun berseri Penuh warna-warni semerbak mewangi

Apa yang terindah di dunia ini Tawa bidadari dan anak-anak yang suci Menyambut sang mentari di pagi hari Dengan wajah berseri-seri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun