Mohon tunggu...
Rully Bachtiar.M.Si
Rully Bachtiar.M.Si Mohon Tunggu... Guru - Guru. Penulis. Blogger.

Buku antologi: 1. My Inspiration 2. Edukasi di Era Pandemi 3. Wiyata Amarta 4. Goresan Tinta Sang Pelangi.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

5 Tips agar Tidak Jenuh Membaca Buku dan 5 Manfaat Membaca Buku

12 Februari 2023   23:26 Diperbarui: 12 Februari 2023   23:40 355
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Pixabay.membaca

Sumber: Pixabay.perpustakanan
Sumber: Pixabay.perpustakanan


2. Meningkatkan Fokus dan Konsentrasi

Ketika membaca sebuah artikel ataupun buku usahakan untuk fokus dan konsentrasi. Misalnya seperti di dalam perpustakaan biasanya ada peraturan tidak boleh berisik karena hal tersebut akan mengganggu membaca yang sedang konsentrasi di dalam ruangan tersebut. Usahakan membaca dari bacaan yang ringan ringan terlebih dahulu. 

Ketika kita sedang membaca buku maka konsentrasi kita akan 2 kali lipat lebih fokus. Sehingga kecerdasan pun akan bertambah secara otomatis pengetahuan kita lebih mendalam terhadap buku yang sedang kita pelajari.


3. Lebih Berempati

Ketika anda membaca buku yang berisi tentang kemanusiaan maka kita secara tidak langsung mempunyai empati yang lebih. Misalnya kita membaca tentang buku kemanusiaan maka secara tidak langsung kita mempunyai empati yang lebih daripada orang lain. Feeling kita, hati nurani kita, akan terketuk pada saat membaca buku tersebut.

Mungkin saja ketika kita membaca bacaan yang sedih maka tanpa disadari air mata akan menetes di pipi. Hal tersebut karena biasanya kita membacanya dengan teliti.

4. Mencegah Alzheimer 

Salah satu fungsi membaca buku Gunanya untuk membaca buku yaitu mencegah penyakit alzheimer. Jika anda yang sudah berumur 30 tahun ke atas. Maka daripada itu baca buku tiap hari untuk mengurangi penyakit tersebut.

Apa sih itu penyakit alzheimer? Garis besarnya adalah penyakit pikun atau pelupa. Nah kalau kita baca buku otomatis kita akan ingat lagi. 


5. Suasana hati lebih riang

Dalam beberapa kali membaca terkait hal-hal yang menyenangkan maka di bawah alam sadar anda akan merasakan mempunyai kepuasan tersendiri ketika, membaca buku bacaan yang anda sukai.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun