Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Ronaldo dan Barcelona Kuasai Dunia Digital Cina

17 Januari 2020   10:34 Diperbarui: 17 Januari 2020   11:19 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Coba Anda perhatikan data-data dibawah ini:

  1. Cristiano Ronaldo
  2. Neymar Junior
  3. Lionel Messi
  1. Barcelona
  2. Real Madrid
  3. Chelsea

Atau:

  1. Premier League
  2. Bundesliga

Ada sesuatu yang menarik dari statistik-statistik tersebut di atas.

Barangkali individu-individu atau institusi-institusi yang disebutkan di atas dapat melihat kenyataan dan dapat membanggakan pasti dirinya.

Pasalnya, agen olahraga Mailman merilis Red Card Report tahun ke-9, punggawa Juventus, Cristiano Ronaldo, berhasil menjadi yang paling populer di dunia digital negeri Tirai Bambu, Cina.

Walaupun mereka yang berada di dunia digital Cina itu turun 15 persen dibandingkan tahun lalu, namun pengikut punggawa Timnas Portugal tersebut bukannya berkurang, malah terus bertambah di Weibo.

Ronaldo mendepak punggawa Paris Saint-Germain, Neymar Junior di tempat kedua, serta punggawa Barcelona, Lionel Messi di tempat ketiga.

Semenjak Neymar, pemain asal Brasil, itu bergabung dengan aplikasi Tik Tok pada Januari 2019, popularitasnya naik daun.

Ronaldo sendiri mengomentari rilis tersebut. Bahwa dirinya punya peran besar dan pengaruh di Cina dan merasa sangat bangga menduduki peringkat pertama dua tahun berturut-turut.

Untuk tim, Barcelona ternyata menjadi nomor satu terpopuler. Tim yang baru saja memecat Ernesto Valverde dan menggantikannya dengan Queque Setien itu naik lima peringkat menyingkirkan Real Madrid di tempat kedua.

Kejutan dibuat Chelsea. Klub yang kini ditangani Frank Lampard itu menyisihkan Manchester United dan Manchester City di tempat ketiga.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun