Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Kritikan atau Nyinyir?

19 Mei 2019   06:00 Diperbarui: 19 Mei 2019   06:10 988
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
tangerangekspres.co.id

"Masih aman," jelas pria yang akrab disapa Frans itu.

Rizal Ramli bahkan siap melakukan debat dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati terkait ULN. Ramli menunjukkan pernyataan Presiden Jokowi di acara Mata Najwa beberapa saat lalu, yang menjawab Najwa Shihab, "silakan beradu argumen dengan Menteri Keuangan," kata Presiden menanggapi pertanyaan Najwa Shihab mengenai kritikan-kritikan berasal dari masyarakat.

Nyinyir! Jawaban jubir TKN (Tim Kampanye Nasional) Jokowi-Ma'ruf, Ace Hasan Syadzily, Sabtu (18/5/2019) menanggapi Rizal Ramli.

"Tidak aneh, karena Ramli tidak lagi duduk di pemerintahan," kata Ace.

Ace mengungkapkan, sebagai ekonom senior, mestinya Ramli tahu cara pengelolaan utang pemerintah, tidak hanya melirik jumlahnya saja. 

"Utang itu aman atau tidak dilihat rasionya kepada PDB," jelas Ace.

"Rasio utang belum mencapai 30%. Masih aman, jauh di bawah batas yang ditetapkan pemerintah dan perundangan yalah 60% dari PDB," terang Ace.

Senada dengan Frans dan Ace, Kamis (16/5/2019) di kantornya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan 29,56 masih di bawah 30. "Outstanding turun Rp 38,8 triliun ketimbang Maret tahun ini," 

Kritikan atau sindiran?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun