Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Indonesia Menempatkan Lima Wakil di Semifinal India Terbuka 2019

30 Maret 2019   08:19 Diperbarui: 30 Maret 2019   11:22 49
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sedangkan Greysia/Apriyani di perempatfinal menyingkirkan ganda India Ashwini Ponnappa/N. Sikki Reddy dengan 21-10 dan 21-18.

Unggulan pertama Greysia/Apriyani memimpin 11-4 hingga jeda atas Ashwini/Sikki. Namun setelahnya Greysia/Apriyani dominan sampai menutup gim pertama dengan 21-10.

Hingga jeda gim kedua Greysia/Apriyani memimpin 11-6. Namun Ashwini/Sikki sanggup membuat repot Greysia/Apriyani. Angka yang dikumpulkan Greysia/Apriyani dapat disusul, dari 13-13, 16-16, 18-18. Namun pada akhirnya, juara Thailand Open 2017 sanggup menyudahi gim dengan skor 21-18.

Lawan Greysia/Apriyani di empat besar adalah Della/Tania yang sukses menundukkan wakil Malaysia di perempatfinal, Vivian Hoo Kah Mun/Yap Cheng Wen dengan tiga gim 16-21, 21-14, dan 21-12.

Alhasil, Indonesia sudah memastikan satu tiket final dari ganda putri yang akan digelar pada Minggu (1/4/2019) di Jadhal Indoor Hall, New Delhi, India.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun